SEAMEO SEAMOLEC
Southeast Asian Ministers of Education Organization
337 views
0 download

Tags

SMK: Pengetahuan Bahan Plambing 2


  05 Jul 2019 - 11:09 am (6 year ago)
  Content Language : Indonesian
   
Category  : Education

Modul atau paket pembelajaran ini untuk mendukung penguasaan standar kompetensi tertentu. Modul pembelajaran ini ditulis sesuai prinsip pembelajaran kompetensi karakter yang harus dimiliki, dihayati, dikuasai, dan diaktualisasikan oleh siswa dalam melaksanakan tugas sebagai pelajar dan dipersiapkan untuk terjun ke industri. Untuk mengaktualisasikannya maka modul atau paket ini dirancang dengan sistimatis agar mudah dipelajari secara individu yang dipersiapkan untuk para siswa  Di dalam penggunaannya, bahan ajar ini menerapan azas keluwesan dan keterlaksanaan yaitu menyesuaikan dengan karakteristik peserta, kondisi fasilitas dan tujuan pendidikan. Dengan demikian, kepada semua pihak baik kepala  sekolah maupun guru yang mengajar diharapkan dapat berusaha mengoptimalkan penggunaannya sehingga kegiatan pembelajaran yang dilakukan lebih bermakna dalam meningkatkan kompetensi para siswa. Demikian mudah-mudahan apa yang kami kerjakan dapat bermanfaat dalam mendukung pengembangan pendidikan kejuruan, khususnya dalam pembekalan kompetensi para siswa. 

 

Drs. Dedy H. Karwan, MM

NIP 195600301981031003 

Attachments

SMK: Pengetahuan Bahan Plambing 2.pdf

Download Embed